Home
WPG X NVIDIA AI SEMINAR RECAP

WPG X NVIDIA AI SEMINAR RECAP


 Pada Januari 2025 WPG bersama NVIDIA mengunjungi berbagai sekolah hingga universitas di 3 kota besar Indonesia (Jakarta - Medan - Yoygyakarta) untuk mengedukasi generasi emas Indonesia mengenai inovasi dan penerapan AI dalam kehidupan kita. Acara ini disambut dengan antusias oleh ribuan pelajar dari bangku sekolah tingkat SMA hingga mahasiswa yang berada di universitas.



   

Pada acara ini, para pelajar menjalani berbagai aktivitas yang seru dan bermanfaat, dimulai dari praktek secara langsung untuk menggunakan aplikasi - aplikasi dari NVIDIA yang sudah ditenagai oleh AI, mengikuti kompetisi menggambar menggunakan AI hingga mendengarkan talkshow dan QnA tentang AI secara langsung dengan ahlinya. Sungguh perjalanan yang menyenangkan bertemu dengan generasi emas bangsa Indonesia yang akan melahirkan inovasi-inovasi teknologi di kemudian hari. NVIDIA Powers the World's AI. And Yours.


Other News

See All
COLORFUL Launches The GeForce RTX 4060 Ti and RTX 4060 Series Graphics Cards Supercharged by DLSS 3
News
20 Sep
COLORFUL Launches The GeForce RTX 4060 Ti and RTX 4060 Series Graphics Cards Supercharged by DLSS 3
The NVIDIA® GeForce RTXTM GeForce RTX 4060 Ti 8GB, GeForce RTX 4060 Ti 16GB, and GeForce RTX 4060 Se...
The Compact Powerhouse: Exploring the Benefits of Using Next Unit of Computing (NUC)
News
11 Sep
The Compact Powerhouse: Exploring the Benefits of Using Next Unit of Computing (NUC)
Computing technology continues to advance in today's fast-paced digital world, becoming more efficie...
Choosing The Right Monitor to Elevate Your Gaming Experience
News
26 Sep
Choosing The Right Monitor to Elevate Your Gaming Experience
There are numerous options and characteristics to consider when selecting a new gaming monitor, whic...